Linor Abargil

Linor Abargil
LahirLinor Abargil
17 Februari 1980 (umur 45)
Netanya, Israel
Dikenal atasMiss World 1998
Suami/istriŠarūnas Jasikevičius (2006–2008)
Informasi modeling
Tinggi1,76 m (5 ft 9+12 in)
Warna rambutHitam
Warna mataCokelat
IMDB: nm4721936 Allmovie: p760609
Instagram: linorabargil Modifica els identificadors a Wikidata

Linor Abargil (bahasa Ibrani: לינור אברג'יל‎, terkadang dieja Linor Aberjil; lahir 17 Februari 1980) adalah seorang kontestan kontes kecantikan dari Israel yang memenangkan kontes Miss World pada tahun 1998,[1] tak lama setelah diperkosa. Sejak itu, ia telah menjadi penyokong global dalam memerangi kekerasan seksual.[2] Dia dimahkotahi oleh pendahulunya Miss World 1997, Diana Hayden.

  1. ^ "Linor cruises to Miss World title". BBC News. November 27, 1998. Diakses tanggal July 12, 2010. 
  2. ^ "Take Back the Night features former Miss World Linor Abargil". Diarsipkan dari versi asli tanggal 2010-09-23. Diakses tanggal July 12, 2010. 

From Wikipedia, the free encyclopedia · View on Wikipedia

Developed by Nelliwinne