Artikel ini perlu diwikifikasi agar memenuhi standar kualitas Wikipedia. Anda dapat memberikan bantuan berupa penambahan pranala dalam, atau dengan merapikan tata letak dari artikel ini.
Untuk keterangan lebih lanjut, klik [tampil] di bagian kanan.
|
Lockheed EC-121 Warning Star adalah pesawat pengintai (reconnaissance aircraft) sayap rendah (low wing) dan radar peringatan dini Angkatan Laut Amerika Serikat dan Angkatan udara Amerika Serikat. Sebuah versi militer dari Lockheed Constellation, ia dirancang untuk berfungsi sebagai sistem peringatan dini udara untuk melengkapi Distant Early Warning Line, menggunakan dua buah pemindai, kubah vertikal di atas dan satu horisontal di bawah badan pesawat.
EC-121 juga digunakan untuk pengumpulan intelijen (SIGINT).