M. Sarbini

M. Sarbini
M. Sarbini dengan pangkat Mayor Jenderal, 1966
Ketua Kwartir Nasional Gerakan Pramuka ke-2
Masa jabatan
27 November 1974 – 21 Agustus 1977
PresidenSoeharto
Sebelum
Pengganti
Mashudi
Sebelum
Menteri Transmigrasi dan Koperasi Indonesia ke-5
Masa jabatan
17 Oktober 1967 – 11 September 1971
PresidenSoeharto
Sebelum
Pendahulu
Sujono Suparto
Sebelum
Menteri Koordinator Pertahanan Keamanan Indonesia ke-12
Masa jabatan
24 Februari 1966 – 28 Agustus 1966
PresidenSoekarno
WakilMoersjid
Sebelum
Pengganti
Soeharto
Sebelum
Menteri Veteran dan Demobilisasi Indonesia ke-5
Masa jabatan
27 Agustus 1964 – 22 Februari 1966
PresidenSoekarno
Sebelum
Pendahulu
Sambas Atmadinata
Pengganti
Basuki Rahmat
Sebelum
Masa jabatan
31 Maret 1966 – 11 Oktober 1967
PresidenSoekarno
Soeharto
Sebelum
Pendahulu
Basuki Rahmat
Pengganti
Jabatan dialihkan
Sebelum
Informasi pribadi
Lahir(1914-06-10)10 Juni 1914
Indrosari, Buluspesantren, Kebumen, Jawa Tengah, Hindia Belanda
Meninggal21 Agustus 1977(1977-08-21) (umur 63)
Jakarta, Indonesia
Partai politikIndependen (1942-1977)
Suami/istriSalami binti R. Sastrowihardjo
Anak3
AlmamaterAkademi Militer
PekerjaanTNI
Tanda tangan
Karier militer
PihakJepang (1942–45)
Indonesia (1945–71)
Dinas/cabang PETA
TNI Angkatan Darat
Masa dinas1942–1971
Pangkat Jenderal TNI (Anumerta)
SatuanInfanteri
Pertempuran/perangPerang Kemerdekaan Indonesia
Sunting kotak info
Sunting kotak info • L • B
Bantuan penggunaan templat ini

Mas Sarbini Martodihardjo (10 Juni 1914 – 21 Agustus 1977) adalah seorang jenderal purnawirawan yang dilahirkan di Desa Indrosari, Kecamatan Buluspesantren, Kebumen, Jawa Tengah dan banyak mengabdi selama masa perjuangan baik di bidang militer maupun pemerintahan Republik Indonesia. Dalam masa perjuangan, terutama pada tanggal 20 Oktober 1945, dia, yang pada waktu itu berpangkat Letkol, memimpin pasukan Tentara Keamanan Rakyat Resimen Kedu Tengah dan menyerang, serta mengepung tentara Sekutu dan NICA di desa Jambu, Ambarawa yang kemudian dikenal sebagai peristiwa palagan Ambarawa.

Selama masa pemerintahan Bung Karno, Mayor Jenderal TNI M. Sarbini menjabat sebagai menteri pertahanan dalam kabinet Dwikora II pada tahun 1966 yang kemudian digantikan oleh Letnan Jenderal TNI Soeharto.


From Wikipedia, the free encyclopedia · View on Wikipedia

Developed by Nelliwinne