Lokasi | Alun-alun Ibnu Sina, Hamadan, Iran |
---|---|
Perancang | Hooshang Seyhoun |
Tipe | Mausoleum |
Pembukaan pertama | 1952 |
Didedikasikan kepada | Ibnu SIna |
Bagian dari seri artikel mengenai |
Ibnu Sīnā |
---|
Karya |
Pemikiran |
Murid |
Monumen |
Mausoleum Ibnu Sina adalah sebuah kompleks yang terletak di Alun-alun Ibnu Sina, Hamadan, Iran.
Didedikasikan bagi polimatik Iran Ibnu Sina, kompleks ini mencakup sebuah perpustakaan, museum kecil, dan menara berbentuk pasak yang terinspirasi oleh Menara Kavus zaman Ziyariyah.[1]