Mi bangka

]] Mie bangka atau dikenal sebagai bakmi bangka adalah salah satu hidangan tradisional masyarakat Pulau Bangka.[1]

Mie bagi masyarakat Bangka dikenal sebagai mien, mian .. Seiring dengan merantaunya orang Bangka ke berbagai daerah, hidangan mie khas Bangka tersebar di banyak daerah Indonesia.[1]

  1. ^ a b Kuliner Khas Tionghoa Di Indonesia - Rahasia Resep dan Kisah di Baliknya, Nick Molodysky. V Media (2019). Hal.18 ISBN 9789790653092

From Wikipedia, the free encyclopedia · View on Wikipedia

Developed by Nelliwinne