Miss Universe 2012

Miss Universe 2012
Tanggal19 Desember 2012
TempatPH Live, Planet Hollywood Resort & Casino, Las Vegas, Nevada, Amerika Serikat
Pembawa acaraAndy Cohen,
[1] Giuliana Rancic,
[1] dan Jeannie Mai
Pengisi acaraTrain,
Timomatic
Stasiun televisiNBC,
Telemundo
Kontestan88
Semifinalis16
DebutGabon, Lithuania
Tidak berkompetisiMesir, Kazakhstan, Portugal, Slovenia, Turks & Caicos, US Virgin Islands
Berkompetisi kembaliBulgaria, Ethiopia, Namibia, Norwegia
PemenangOlivia Culpo
( USA)
PersahabatanLaura Godoy
( Guatemala)
Kostum Nasional TerbaikXu Jidan
( China)
FotogenikDiana Avdiu
( Kosovo)

Miss Universe 2012 adalah kontes Miss Universe ke-61 yang dilaksanakan pada tanggal 19 Desember 2012 di PH Live di Planet Hollywood Resort & Casino di Las Vegas, Nevada, Amerika Serikat.[2] Leila Lopes dari Angola memahkotai penerusnya, Olivia Culpo dari Amerika Serikat pada akhir acara. 89 negara dan teritorial turut berpartisipasi dalam kontes tahun ini dan disiarkan secara langsung di negara-negara partisipan oleh NBC, Telemundo & media penyiaran internasional. Acara ini diundur sampai bulan Desember, karena bertabrakan dengan Euro 2012, Olimpiade Musim Panas 2012 dan Pemilihan Presiden Amerika Serikat 2012.

Babak preliminasi dan pakaian nasional disiarkan secara web melalui situs web resmi Miss Universe dan melalui Xbox Live. Shamcey Supsup, runner-up tiga Miss Universe 2011, menjadi pembawa acara siaran.[3][4] Sementara itu, malam final dibawakan oleh Andy Cohen dan Giuliana Rancic.

  1. ^ a b "Miss Universe Pageant: Hosts". Miss Universe. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2016-12-13. Diakses tanggal 30 November 2012. 
  2. ^ Site by: ILS. "Home". Miss Universe. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2012-09-19. Diakses tanggal 2012-09-29. 
  3. ^ Adina, Armin (28 November 2012). "Shamcey Supsup to host web events of Miss Universe 2012". Inquirer.net. Diakses tanggal 5 December 2012. 
  4. ^ ["[https://web.archive.org/web/20121213011652/http://globalbeauties.com/universe/2012/12/04/on-the-scene-with-a-queen-filipina-beauty-shamcey-supsup-to-host-behind-the-scenes-coverage-of-2012-miss-universe-competition/ Diarsipkan] 2012-12-13 di [[Wayback Machine]].[[Category:Templat webarchive tautan wayback]] Global Beauties: On the scene with a queen Filipina beauty Shamcey Supsup to hst behind the scenes coverage of 2012 Miss Universe competition". Diarsipkan dari versi asli tanggal 2012-12-13. Diakses tanggal 2012-12-16.  Hapus pranala luar di parameter |title= (bantuan); Konflik URL–wikilink (bantuan) Diarsipkan 2012-12-13 di Wayback Machine. Global Beauties: On the scene with a queen Filipina beauty Shamcey Supsup to hst behind the scenes coverage of 2012 Miss Universe competition]

From Wikipedia, the free encyclopedia · View on Wikipedia

Developed by Nelliwinne