Moroni Olsen | |
---|---|
Moroni Olsen dan Billie Burke dalam Father's Little Dividend (1951) | |
Lahir | Ogden, Utah, Amerika Serikat | 27 Juni 1889
Meninggal | 22 November 1954 Los Angeles, California, Amerika Serikat | (umur 65)
Pekerjaan | Pemeran |
Tahun aktif | 1919–1954 |
![]() ![]() ![]() ![]() |
Moroni Olsen (27 Juni 1889 – 22 November 1954) adalah seorang pemeran asal Amerika Serikat. Olsen lahir di Ogden, Utah, dari orangtua Mormon Edward Arenholt Olsen dan Martha Hoverholst,[1][2] yang menamainya Moroni yang ditemukan dalam Kitab Mormon.[3]