Musuh bebuyutan

Musuh bebuyutan adalah adu pendapat atau pertikaian jangka panjang, sering kali antara kelompok sosial masyarakat, khususnya keluarga atau klan. Musuh bebuyutan dimulai karena satu pihak (entah benar atau salah) dianggap menyerang, menghina atau melakukan perbuatan hal yang salah terhadap pihak lainnya.


From Wikipedia, the free encyclopedia · View on Wikipedia

Developed by Nelliwinne