Mystery Writers of Japan Awards (日本推理作家協会賞code: ja is deprecated , Nihon Suiri Sakka Kyōkai Shō) digelar setiap tahunnya oleh Mystery Writers of Japan. Mereka memberi penghargaan pada karya fiksi kejahatan dan kritik/biografi terbaik yang diterbitkan di tahun sebelumnya.