Nurhayati Subakat

Infobox orangNurhayati Subakat

(2014) Edit nilai pada Wikidata
Biografi
Kelahiran27 Juli 1950 Edit nilai pada Wikidata (74 tahun)
Padang Panjang Edit nilai pada Wikidata
Data pribadi
Kelompok etnikOrang Minangkabau Edit nilai pada Wikidata
AgamaIslam Edit nilai pada Wikidata
PendidikanInstitut Teknologi Bandung (1970–1975)
SMA Negeri 1 Padang (1967–1970)
Diniyyah Puteri Padang Panjang (1963–1967) Edit nilai pada Wikidata
Kegiatan
SpesialisasiFarmasi Edit nilai pada Wikidata
Pekerjaanpengusaha Edit nilai pada Wikidata
Keluarga
Pasangan nikahSubakat Hadi Edit nilai pada Wikidata
AnakHarman Subakat, Salman Subakat, Sari Chairunnisa Edit nilai pada Wikidata
Orang tuaAbdul Muin Saidi Edit nilai pada WikidataNurjanah Edit nilai pada Wikidata
Penghargaan

Dr. (HC) Dra. Hj. Nurhayati Subakat, Apt. (lahir 27 Juli 1950) adalah seorang pengusaha kosmetik dan filantropis Indonesia. Ia merupakan pendiri dan Komisaris Utama PT Paragon Technology and Innovation yang mengelola merek Wardah serta sejumlah merek kosmetik populer lainnya.[1] Menjadi pionir merek kosmetik halal, perusahaan tersebut menguasai sekitar 30 persen pangsa pasar kosmetik Indonesia dan menjadi perusahaan kosmetik nasional terbesar di Indonesia.[2][3][4]

Pada Juni 2022, Nurhayati Subakat dinobatkan sebagai salah satu dari "20 Wanita Paling Berpengaruh" oleh Fortune Indonesia bersama antara lain Presiden ke-5 RI Megawati Soekarnoputri, Menteri Keuangan Sri Mulyani, dan Direktur Utama PT Pertamina Nicke Widyawati.[5]

  1. ^ "About Paragon". Diakses tanggal 26 Maret 2020. 
  2. ^ Hifzhan Frima Thousani (2021-09-25). "Pengaruh Kualitas Produk dan Label Halal Terhadap Keputusan Pembelian Produk (Studi Kasus Pada Mahasiswa IAIN Salatiga)". Eqien - Jurnal Ekonomi dan Bisnis. 8 (2): 86 – 92–86 – 92. doi:10.34308/eqien.v8i2.218. ISSN 2654-5837. 
  3. ^ "Nurhayati Subakat Ungkap Kunci Kesuksesan Paragon sebagai Perusahaan Kosmetik Lokal Terbesar di Indonesia -". Institut Teknologi Bandung. Diakses tanggal 2022-06-19. 
  4. ^ "Tiap Detik Laku 5 Produk, Kisah Jatuh Bangun di Balik Sukses Wardah". KOMPAS.com. 2020-07-14. Diakses tanggal 2022-06-20. 
  5. ^ "20 Perempuan Berpengaruh Versi Fortune, Megawati hingga Najwa Shihab - Nasional Katadata.co.id". katadata.co.id. 2022-06-13. Diakses tanggal 2022-06-20. 

From Wikipedia, the free encyclopedia · View on Wikipedia

Developed by Nelliwinne