One Night (film 2012)

One Night
Film poster
SutradaraLucas Belvaux
ProduserYvan Attal
Patrick Quinet
Patrick Sobelman
SkenarioLucas Belvaux
Berdasarkan
Est-ce ainsi que les femmes meurent?
oleh Didier Decoin
PemeranYvan Attal
Sophie Quinton
Nicole Garcia
Penata musikArne Van Dongen
SinematograferPierric Gantelmi d'Ille
PenyuntingLudo Troch
Perusahaan
produksi
Agat Films & Cie
DistributorCinéart (Belgium) Diaphana Films (France)
Tanggal rilis
Durasi104 minutes
NegaraBelgium
France
BahasaFrench
Anggaran$7.1 million
Pendapatan
kotor
$3.3 million[1]

One Night (bahasa Prancis: 38 témoins), also known as 38 Witnesses, adalah film Belgia-Prancis produksi tahun 2012 bergenre drama yang disutradarai oleh Lucas Belvaux, yang sekaligus menuliskan skenarionya, diangkat dari novel karya Didier Decoin berjudul Est-ce ainsi que les femmes meurent?.[2] Film ini kali pertama diputar pada tanggal 30 Januari 2012, saat perhelatan International Film Festival Rotterdam dan dinominasikan untuk Magritte Awards, dan memenangi penghargaan untuk kategori Best Screenplay.[3]

  1. ^ "38 TÉMOINS (2012)". JP' Box-Office. Diakses tanggal 2012-01-30. 
  2. ^ "38 Witnesses". unifrance.org. Diakses tanggal 2014-01-23. 
  3. ^ Leurquin, Anne-Sophie (February 2, 2013). "Quatre Magritte pour " A perdre la raison "". Le Soir (dalam bahasa French). Diakses tanggal February 3, 2013. 

From Wikipedia, the free encyclopedia · View on Wikipedia

Developed by Nelliwinne