One Thing

"One Thing"
Singel oleh One Direction
dari album Up All Night
Sisi-B"I Should Have Kissed You"
Dirilis6 Januari 2012
FormatCD single, unduhan digital
GenrePop rock
Durasi3:10
LabelSyco, Sony
PenciptaRami Yacoub, Carl Falk, Savan Kotecha
ProduserRami Yacoub, Carl Falk
Video musik
"One Thing" di YouTube
Peringatan: Page using Template:Infobox song with unknown parameter "Next single" (pesan ini hanya ditampilkan dalam pratinjau).
Peringatan: Page using Template:Infobox song with unknown parameter "This single" (pesan ini hanya ditampilkan dalam pratinjau).
Peringatan: Page using Template:Infobox song with unknown parameter "Last single" (pesan ini hanya ditampilkan dalam pratinjau).

One Thing adalah lagu yang dibawakan boyband asal Inggris-Irlandia, One Direction. Lagu ini ditulis oleh Rami Yacoub, Carl Falk and Savan Kotecha, dan di produseri oleh Yacoub dan Kotecha. Lagu ini merupakan singel ketiga dari album debut mereka, Up All Night di Inggris dan Irlandia serta menjadi singel kedua di Amerika Serikat. Singel ini dirilis pada tanggal 6 Januari 2012.


From Wikipedia, the free encyclopedia · View on Wikipedia

Developed by Nelliwinne