![]() | |
Daerah dengan populasi signifikan | |
---|---|
![]()
| 74.238[1] |
Bahasa | |
Altai, Rusia | |
Agama | |
Burkhanisme, Tengrisme, Syamanisme Ortodoks Rusia, Buddhisme Tibet, Islam Sunni | |
Kelompok etnik terkait | |
Suku Turkik lainnya dan Mongol, Ket, Samoyed |
Orang Altai (disebut juga Altay) adalah suku Turkik yang tinggal di Republik Altai dan Krai Altai di Siberia, Federasi Rusia. Beberapa orang Altai juga tinggal di Mongolia dan Xinjiang di Tiongkok.[2] Orang Altai sendiri terdiri dari banyak suku dan klan.
Altai dibagi menjadi dua kelompok besar:[3]