Osikon

Osikon jerapah
Osikon dari okapi jantan

Osikon adalah struktur tulang berbentuk kolom atau kerucut yang ditutupi kulit di kepala jerapah, okapi jantan, dan beberapa kerabatnya yang telah punah. Osikon dibedakan dari struktur tanduk dan ranggah yang mirip dengan perkembangannya yang unik dan penutup kulit dan bulu yang permanen.


From Wikipedia, the free encyclopedia · View on Wikipedia

Developed by Nelliwinne