Pakuwon Mall Solo Baru

Pakuwon Mall Solo Baru
Pakuwon Mall Solo Baru logo
Pakuwon Mall Solo Baru saat masih bernama Hartono Lifestyle Mall (2013)
Peta
LokasiJawa Tengah, Indonesia
Koordinat7°36′02″S 110°48′52″E / 7.60056°S 110.81458°E / -7.60056; 110.81458
AlamatJl. Ir. Soekarno, Madegondo, Grogol, Sukoharjo 57552
Dibuka19 Oktober 2012; 12 tahun lalu (2012-10-19)
PengembangPT Pakuwon Jati Tbk
ManajemenPakuwon Permai
PemilikPT Pakuwon Jati Tbk
Luas lantai32.844 m2 (NLA)
Jumlah lantai5 (retail), 8 (total)
Situs webpakuwonmallsolo.com

Pakuwon Mall Solo Baru, sebelumnya bernama Hartono Lifestyle Mall Solo Baru adalah salah satu pusat perbelanjaan yang terletak di Grogol, Sukoharjo, Jawa Tengah. Berada di kawasan bisnis Solo Baru, mal ini didirikan pada tahun 2012 oleh Delta Merlin Dunia Propertindo, anak usaha dari perusahaan tekstil Duniatex Group. Pada tahun 2020, kepemilikan mal berpindah tangan ke Pakuwon Jati, dan nama mal lantas berganti mengikuti penamaan mal-mal milik mereka.[1]

  1. ^ "Diambil Alih Pakuwon, Ini Rebranding Hartono Mall". Espos Bisnis. 21 April 2021. Diakses tanggal 2 Februari 2025. 

From Wikipedia, the free encyclopedia · View on Wikipedia

Developed by Nelliwinne