Paradiso (pelafalan [paraˈdiːzo]; Italia untuk "Firdaus" atau "Surga") adalah bagian ketiga dan terakhir dari Divine Comedy karya Dante, menyusul Inferno dan Purgatorio. Karya tersebut adalah sebuah pengisahan alegori dari perjalanan Dante ke Surga, dipandu oleh Beatrice, yang melambangkan teologi.