Park Jae-chan

Park Jae-chan
Jaechan pada tahun 2021
Nama asal박재찬
Lahir26 Desember 2001 (umur 23)
Daegu, Provinsi Gyeongsang Utara, Korea Selatan
Pekerjaan
  • Penyanyi
  • penulis lagu
  • pemeran
Karier musik
Genre
InstrumenVokal
Tahun aktif2018–sekarang
Label
  • Dongyo Entertainment
Situs webdongyoent.com
Peringatan: Halaman yang menggunakan Templat:Infobox musical artist dengan parameter tak dikenal "current_member_of" (pesan ini hanya ditampilkan dalam pratinjau).
Nama Korea
Hangul
Alih AksaraPark Jae-chan
McCune–ReischauerPark Jaechan
IMDB: nm13168012 Instagram: jaechan_dkz Youtube: UCmqWNBevaGGqI0nHcpthz1g Spotify: 2ggXDRbe4d24r7MD54kVbE iTunes: 1634152491 Modifica els identificadors a Wikidata

Park Jae-chan (bahasa Korea: 박재찬; lahir 6 Desember 2001), juga dikenal sebagai Jaechan (bahasa Korea: 재찬), adalah penyanyi-penulis lagu dan pemeran asal Korea Selatan. Ia adalah anggota grup vokal pria DKZ dan sub-unitnya Dongkiz I:Kan. Sebagai seorang pemeran, ia paling dikenal untuk perannya sebagai Chu Sang-woo dalam drama seri yang diadaptasi dari novel web novel Semantic Error.


From Wikipedia, the free encyclopedia · View on Wikipedia

Developed by Nelliwinne