Penggelapan tepi adalah efek optik yang terjadi pada bintang-bintang (termasuk Matahari), yaitu ketika bagian tengah bintang tampak lebih cerah dari bagian tepi. Penggelapan tepi terjadi karena:
Semakin jauh dari pusat, semakin rendah kepadatan bintang
Semakin jauh dari pusat, semakin rendah suhu bintang