Perabot jalan

Contoh perabot jalan berupa jembatan penyeberangan orang, tempat perhentian bus dan trotoar

Perabot jalan adalah objek atau perlengkapan yang dipasang di jalan untuk tujuan tertentu, termasuk kursi, trotoar, kotak pos, kotak telepon, lampu jalan, lampu lalu lintas, rambu lalu lintas, marka jalan, halte bis, grit bin, halte trem, wc umum, air mancur, dan memorial.


From Wikipedia, the free encyclopedia · View on Wikipedia

Developed by Nelliwinne