Placodontia ![]() | |
---|---|
Taksonomi | |
Galat Lua: callParserFunction: function "Template" was not found. | |
Ordo | Placodontia ![]() Cope, 1871 |
Subkelompok | |
Placodontia ("Gigi tablet") adalah ordo reptil laut punah yang hidup selama periode Trias, punah pada akhir periode tersebut. Diyakini bahwa mereka adalah bagian dari Sauropterygia, kelompok yang mencakup plesiosauria. Anggota ordo placodontia umumnya memiliki panjang dari 1 sampai 2 m (3 kaki 3 inci sampai 6 kaki 7 inci), dengan beberapa yang terbesar sepanjang 3 m.
Spesimen pertama ditemukan pada tahun 1830. Mereka telah ditemukan di seluruh Eropa Tengah, Afrika Utara, Timur Tengah dan Tiongkok.