Politik pengakuan genosida

Politik pengakuan genosida adalah upaya untuk menafsirkan ulang suatu peristiwa sebagai "genosida" atau menetapkannya secara resmi sebagai genosida.[1] Upaya tersebut dapat dilakukan tanpa memperhatikan apakah peristiwa tersebut memenuhi definisi genosida yang ditetapkan dalam Konvensi Genosida 1948.[2]

Di negara-negara yang memiliki sejarah kolonialisme, pengakuan terhadap genosida kolonial sulit dilakukan karena sejarah bangsa tersebut bisa dipertanyakan.[3] Sebagian besar genosida dilakukan oleh negara.[4][5]

  1. ^ Mutlu-Numansen, Sofia; Ossewaarde, Marinus (2019). "A Struggle for Genocide Recognition: How the Aramean, Assyrian, and Chaldean Diasporas Link Past and Present". Holocaust and Genocide Studies. 33 (3): 412–428. doi:10.1093/hgs/dcz045.
  2. ^ Finkel, Evgeny (2010). "In Search of Lost Genocide: Historical Policy and International Politics in Post-1989 Eastern Europe". Global Society. 24 (1): 51–70. doi:10.1080/13600820903432027. 
  3. ^ Zimmerer, Jürgen (4 December 2023). "Colonialism and the Holocaust: Towards an Archaeology of Genocide". From Windhoek to Auschwitz? (dalam bahasa Inggris). De Gruyter Oldenbourg. hlm. 125–153. doi:10.1515/9783110754513-006alt=Dapat diakses gratis. ISBN 978-3-11-075451-3. 
  4. ^ El-Affendi, Abdelwahab (18 January 2024). "The Futility of Genocide Studies After Gaza". Journal of Genocide Research (dalam bahasa Inggris): 1–7. doi:10.1080/14623528.2024.2305525alt=Dapat diakses gratis. ISSN 1462-3528. 
  5. ^ Horowitz, Irving L. (1980). Taking lives: genocide and state power (edisi ke-Third). Transaction Books. hlm. xi. 

From Wikipedia, the free encyclopedia · View on Wikipedia

Developed by Nelliwinne