Poso Kota, Poso

Poso Kota
Peta lokasi Kecamatan Poso Kota
Peta lokasi Kecamatan Poso Kota
Negara Indonesia
ProvinsiSulawesi Tengah
KabupatenPoso
Pemerintahan
 • CamatSudarman Majid
Populasi
 • Total20.688[1] jiwa
Kode Kemendagri72.02.01 Edit nilai pada Wikidata
Kode BPS7204070 Edit nilai pada Wikidata
Luas11,6 km2
Kepadatan1.854 jiwa/km2
Desa/kelurahan7
Peta
PetaKoordinat: 1°22′42.92″S 120°45′44.64″E / 1.3785889°S 120.7624000°E / -1.3785889; 120.7624000

Poso Kota (pengejaan), adalah sebuah kecamatan di Kabupaten Poso, Sulawesi Tengah, Indonesia. Poso Kota merupakan salah satu dari tiga kecamatan yang membentuk ibu kota kabupaten Poso.

  1. ^ BPS Poso 2024.

From Wikipedia, the free encyclopedia · View on Wikipedia

Developed by Nelliwinne