Princess Agents

Princess Agents
Poster promosi
GenreFiksi sejarah
Aksi
Percintaan
Berdasarkan11 Chu Tegong Huangfei oleh Xiaoxiang Donger
Ditulis olehJia Wen
Yang Tao
Chen Lan
SutradaraWu Jinyuan
PemeranZhao Liying
Lin Gengxin
Shawn Dou
Li Qin
Negara asalChina
Bahasa asliMandarin
Jmlh. episode58 (tanpa potongan), 67 (versi televisi)
Produksi
Produser eksekutifLiu Yingxuan
ProduserMa Zhongjun
Zhao Yifang
Lokasi produksiHengdian, Mongolia Dalam
Durasi45 menit
Rumah produksiCiwen Entertainment
Croton Media
DistributorMitao Media
Rilis asli
JaringanHunan TV
Rilis5 Juni (2017-06-05) –
1 Agustus 2017 (2017-8-1)
Instruksi kotak info (hanya ditampilkan pada pratinjau)
Peringatan: Halaman yang menggunakan Templat:Infobox television dengan parameter tidak dikenal "show_name". Lihat instruksi kotak info. (pesan ini hanya ditampilkan dalam pratinjau).
Peringatan: Halaman yang menggunakan Templat:Infobox television dengan parameter tidak dikenal "show_name_2". Lihat instruksi kotak info. (pesan ini hanya ditampilkan dalam pratinjau).

Princess Agents (Tionghoa: 特工皇妃楚乔传) merupakan serial televisi Tiongkok 2017. Serial ini terilhami oleh novel 11 Chu Tegong Huangfei (11处特工皇妃) karya Xiaoxiang Donger (潇湘冬儿). Serial ini dibintangi oleh Zhao Liying, Lin Gengxin, Shawn Dou, dan Li Qin. Serial ini ditayangkan di Hunan TV pada 5 Juni hingga 1 Agustus 2017.[1]

Princess Agents menerima kesuksesan luar biasa baik di dalam negeri maupun luar negeri, dan kini merupakan serial Tiongkok yang paling banyak ditonton sepanjang masa, dengan rincian lebih dari 50 miliar kali di situs penjelajah video Tiongkok dan lebih dari 230 juta kali di YouTube.

  1. ^ "赵丽颖披露其主演新作《特工皇妃楚乔传》暑期档播出". NetEase (dalam bahasa Tionghoa). March 31, 2017. 

From Wikipedia, the free encyclopedia · View on Wikipedia

Developed by Nelliwinne