Putri Maria-Olympia | |
---|---|
![]() Olympia tahun 2019 | |
Kelahiran | 25 Juli 1996![]() |
Wangsa | Glücksburg |
Ayah | Pavlos, Putra Mahkota Yunani |
Ibu | Marie-Chantal Miller |
Pekerjaan | Model, sosialita |
Putri Maria-Olympia dari Yunani dan Denmark (bahasa Yunani: Μαρία Ολυμπία Ντε Γκρες, translit. Maria-Olympia de Grèce; lahir 25 Juli 1996) adalah seorang model fesyen, sosialita, dan anggota mantan keluarga kerajaan Yunani. Dia adalah anak tertua dan satu-satunya putri dari Pavlos, Putra Mahkota Yunani, dan istrinya, Marie-Chantal Miller. Kakek dan nenek dari pihak ayahnya adalah Konstantinos II dari Yunani dan Anne-Marie dari Denmark, yang merupakan Raja dan Ratu Hellenes terakhir, sementara kakek dari pihak ibunya adalah pengusaha bebas bea Robert Warren Miller.