Informasi pribadi | ||||||||||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|
Lahir | 1938 | |||||||||||||
Meninggal | 2017 (umur 78–79) | |||||||||||||
Olahraga | ||||||||||||||
Olahraga | Renang | |||||||||||||
Rekam medali
|
Ria Tobing (1938–2017) adalah seorang perenang Indonesia.[1] Ia berkompetisi pada Olimpiade Musim Panas 1956 di Melbourne, Australia dalam nomor gaya dada 100 m putri.[2] Bersama Martha Gultom, ia adalah perempuan pertama yang mewakili Indonesia pada ajang Olimpiade.[3]