Selir Bo

Selir Bo
Patung Selir Bo (depan), bagian dari serangkaian patung yang menggambarkan Ershisi Xiao
Janda Permaisuri Tiongkok
Berkuasa180–157 SM
Janda Permaisuri Agung Tiongkok
Berkuasa157–155 SM
PendahuluLü Zhi
PenerusPermaisuri Dou
Kematian155 SM
PasanganWei Bao, Pangeran Wei Barat
Kaisar Gaozu dari Han
KeturunanKaisar Wen dari Han
Nama anumerta
Permaisuri Gao 高皇后
AyahLord Bo, Markis Linwen
IbuNyonya Wei, Marchioness Linwen

Janda Permaisuri Bo (薄太后) merupakan seorang Selir kerajaan Kaisar Gaozu dari Han (Liu Bang). Ia juga dikenal sebagai Selir Bo (薄姬) selama kehidupan Kaisar, dan lebih resmi seperti Janda Permaisuri Xiaowen (孝文太后) atau (lebih langka) Permaisuri Gao (高皇后). Meskipun menjadi selir yang derajatnya lebih rendah, putranya, Liu Heng, menjadi Kaisar Wen dari Han, memperkuat posisinya di dalam sejarah. Tahun kelahirannya tidak diketahui. Ia meninggal pada tahun 155 SM.


From Wikipedia, the free encyclopedia · View on Wikipedia

Developed by Nelliwinne