Siddharth | |
---|---|
![]() Siddharth pada pertemuan pers Oh My Friend (2011) | |
Lahir | Siddharth Suryanarayan 17 April 1979 Chennai, Tamil Nadu, India |
Tempat tinggal | Hyderabad, Telangana, India |
Pekerjaan | Aktor film, Produser film, Penyanyi playback |
Tahun aktif | 2002–sekarang |
![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Siddharth (bahasa Tamil: சித்தார்த், bahasa Telugu: సిద్ధార్థ, bahasa Hindi: सिद्धार्थ) (kelahiran 17 April 1979) adalah seorang aktor film India yang muncul dalam film-film berbahasa Tamil, Telugu dan Hindi. Selain berakting, ia juga terlibat dalam film sebagai penulis permainan latar, produser dan penyanyi playback.