Siouxsie Wiles (nama lahir: Susanna Wiles) adalah ahli mikrobiologi dan komunikator sains Inggris. Bidang spesialisnya adalah penyakit menular dan bioluminesensi. Kini dia tinggal di New Zealand.[1] Dia merupakan Kepala Laboratorium Bioluminescent Superbugs di Universitas Auckland.
|title=
(bantuan); Missing or empty |user=; Missing or empty |number= (help)