Spring Breakers

Spring Breakers
Poster Promosi
SutradaraHarmony Korine
ProduserCharles-Marie Anthonioz
Jordan Gertner
Chris Hanley
David Zander
Ditulis olehHarmony Korine
PemeranSelena Gomez
Vanessa Hudgens
Ashley Benson
Rachel Korine
James Franco
Penata musikCliff Martinez, Skrillex
SinematograferBenoît Debie
PenyuntingDouglas Crise
Perusahaan
produksi
Tanggal rilis
  • 04 September 2012 (2012-09-04) (Venice)
  • 05 Maret 2013 (2013-03-05) (Amerika Serikat)
NegaraAmerika Serikat
BahasaInggris

Spring Breakers merupakan sebuah film Amerika Serikat yang dirilis pada tahun 2013 Film yang disutradarai oleh Harmony Korine ini pemainnya antara lain oleh Selena Gomez, Vanessa Hudgens, Ashley Benson, Rachel Korine, James Franco, dan masih banyak lagi. Tanggal rilis di bioskop pada 5 Maret 2013, tetapi sebelumnya main di Festival Film pada 4 September 2012.[1]

  1. ^ "Venezia 69". labiennale. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2012-07-28. Diakses tanggal 2012-07-26. 

From Wikipedia, the free encyclopedia · View on Wikipedia

Developed by Nelliwinne