Stasiun Den Haag Centraal

Stasiun Den Haag Centraal

Station Den Haag Centraal
w:Nederlandse Spoorwegen
Stasiun kereta api
Stasiun Den Haag Centraal, 2020
Lokasi
Koordinat52°4′54″N 4°19′45″E / 52.08167°N 4.32917°E / 52.08167; 4.32917
JalurGouda–Den Haag
Jumlah peron7
Jumlah jalur12
Operator KA Nederlandse Spoorwegen
Rute busStadsbus: 20, 22, 24, 28, 29
Streekbus: 43–46, 144
Qliner: 382–386
Schoolbus: 685
Nachtbus: N1, N2, N6
Operator bus HTM
EBS
Arriva
Layanan Trem: 2, 6, 9, 15, 16, 17
RandstadRail: 3, 4, 34
Metro: E
Informasi lain
Kode stasiunGvc
Situs webNS-stationsinformatie/Gvc
Sejarah
Dibuka28 Mei 1976
Penumpang
Kereta api: 81.512 (2023)
Metro: 6.052 per hari (2024)
Sunting kotak info
Sunting kotak info • L • B
Info templat
Bantuan penggunaan templat ini

Stasiun Den Haag Centraal (bahasa Belanda: Station Den Haag Centraal, singkatan: Gvc) adalah stasiun kereta api terbesar di kota Den Haag di Holland Selatan, Belanda, dan dengan 12 jalur, stasiun ini merupakan terminus terbesar di Belanda. Stasiun kereta api ini dibuka pada tahun 1973, berdekatan dengan stasiun pendahulunya, Stasiun Den Haag Staatsspoor yang kemudian dibongkar. Stasiun ini adalah ujung barat jalur kereta Gouda–Den Haag.


From Wikipedia, the free encyclopedia · View on Wikipedia

Developed by Nelliwinne