Status politik Taiwan

Peta Tiongkok dan Taiwan

Taiwan adalah sebuah pulau yang mempunyai status yang sedang disengketakan. Sampai sekarang, masih tetap ada kebingungan atas nama resmi Taiwan, Republik Tiongkok. Wilayah yang dipertentangkan selengkapnya adalah Taiwan, Pescadores, Quemoy dan Matsu.


From Wikipedia, the free encyclopedia · View on Wikipedia

Developed by Nelliwinne