Stella McCartney

Stella McCartney
CBE
McCartney pada 2014
LahirStella Nina McCartney
13 September 1971 (umur 53)
London, Inggris
PendidikanRavensbourne University London
PekerjaanPerancang busana
Suami/istri
Alasdhair Willis
(m. 2003)
Anak4
Orang tuaPaul McCartney
Linda McCartney
KerabatMary McCartney (saudari)
James McCartney (saudara)
Heather McCartney (saudari adoptif)
Beatrice McCartney (saudara tiri perempuan dari pihak ayah)
IMDB: nm0565383 Facebook: stellamccartney X: StellaMcCartney Instagram: stellamccartney Youtube: UCrmC7FlbQ3QFYeTwn8YW8Rw Musicbrainz: c69d7666-76e1-414a-8639-dd3f53bb7ead Modifica els identificadors a Wikidata

Stella Nina McCartney CBE (lahir 13 September 1971) adalah seorang perancang busana asal Inggris. Dia adalah putri dari penyanyi-penulis lagu Inggris Paul McCartney dan almarhum fotografer dan aktivis hak-hak hewan Amerika Linda McCartney.[1] Seperti orangtuanya, McCartney adalah pendukung hak-hak hewan dan environmentalisme,[2] dan secara khusus dikenal karena penggunaan alternatif vegetarian dan bebas hewan dalam karyanya. Sejak tahun 2005, dia telah merancang koleksi pakaian aktif untuk Adidas.

  1. ^ "Stella McCartney". Vogue (dalam bahasa Spanyol). 9 April 2013. Diakses tanggal 24 February 2022. 
  2. ^ Cary, Alice (21 April 2021). ""We Must Act Now": This Stella McCartney Capsule Supports Greenpeace's Efforts To Save The Amazon". British Vogue. Diakses tanggal 22 April 2021. 

From Wikipedia, the free encyclopedia · View on Wikipedia

Developed by Nelliwinne