Subagio Sastrowardoyo

Subagio Sastrowardoyo
Pekerjaanpenyair, penulis cerita pendek, eseis, kritikus sastra
KebangsaanIndonesia
Peringatan: Page using Template:Infobox writer with unknown parameter "birthdate" (pesan ini hanya ditampilkan dalam pratinjau).
Peringatan: Page using Template:Infobox writer with unknown parameter "birthplace" (pesan ini hanya ditampilkan dalam pratinjau).
Peringatan: Page using Template:Infobox writer with unknown parameter "deathdate" (pesan ini hanya ditampilkan dalam pratinjau).
Peringatan: Page using Template:Infobox writer with unknown parameter "deathplace" (pesan ini hanya ditampilkan dalam pratinjau).

Subagio Sastrowardoyo (1 Februari 1924 – 18 Juli 1995)[1] adalah seorang dosen, penyair, penulis cerita pendek, esais, serta kritikus sastra berkebangsaan Indonesia. Ia adalah direktur perusahaan penerbitan Balai Pustaka.

  1. ^ MacDougall, John (19 Desember 1995). "IN: KMP - Subagyo Sastrowardoyo". hamline.edu/apakabar mailing list. Diarsipkan dari yang asli on 2006-09-19. https://web.archive.org/web/20060919201438/http://www.hamline.edu/apakabar/basisdata/1995/12/19/0024.html. Diakses pada 28 Juni 2010. 

From Wikipedia, the free encyclopedia · View on Wikipedia

Developed by Nelliwinne