Jumlah populasi | |
---|---|
ca 22 juta (termasuk Isan)[a][1] | |
Daerah dengan populasi signifikan | |
Laos | 3.427.665[2] |
Thailand | 17.822.432 (termasuk orang Isan) (2010)[3] |
Prancis | 200.000[4] |
Amerika Serikat | 200.000 (2015)[5] |
Kamboja | 23.000[b][1] |
Kanada | 24.580 (2016)[6] |
Myanmar | 17.000[1] |
Vietnam | 17.532[7] |
Jerman | 4.000[8] |
Bahasa | |
Lao | |
Agama | |
Buddhisme Theravada, agama rakyat Laos | |
Kelompok etnik terkait | |
Orang Tai lainnya (mis. orang Tai Hitam, orang Isan, orang Dai, dsb.) |
Orang Lao adalah sebuah kelompok etnik Tai yang berasal dari Asia Tenggara, mereka berbicara menggunakan bahasa Lao yang tergolong ke dalam rumpun bahasa Kra–Dai. Kelompok ini merupakan mayoritas di negara Laos, membentuk hingga 53,2% dari total populasi negara tersebut. Sebagian besar orang Lao memeluk agama Buddhisme Theravada. Kelompok ini berkerabat dekat dengan orang Tai lainnya, khususnya dengan orang Isan, yang juga berbicara dalam bahasa Lao, dan berasal dari Thailand.
Kesalahan pengutipan: Ditemukan tag <ref>
untuk kelompok bernama "lower-alpha", tapi tidak ditemukan tag <references group="lower-alpha"/>
yang berkaitan