Teodoro "Teddy Boy" López Locsin Jr. PLH (lahir 15 November 1948), adalah seorang politikus, diplomat, pengacara dan mantan wartawan asal Filipina. Ia menjadi anggota kongres untuk Dapil 1 Makati dari 2001 sampai 2010 dan kemudian menjabat sebagai Dubes Filipina untuk PBB dari 2017 sampai 2018.[1]