That Thing Called Tadhana

That Thing Called Tadhana adalah sebuah film komedi-romantis Filipina tahun 2015 yang disutradarai oleh Antoinette Jadaone. Film tersebut dibintangi oleh Angelica Panganiban dan JM de Guzman sebagai pemeran utama.[1]

  1. ^ "Sinopsis That Thing Called Tadhana, Jatuh Cinta Dengan Orang Asing". Kompas.com. 

From Wikipedia, the free encyclopedia · View on Wikipedia

Developed by Nelliwinne