The Preacher's Wife | |
---|---|
Sutradara | Penny Marshall |
Produser | Debra Martin Chase |
Ditulis oleh | Robert E. Sherwood Leonardo Bercovici (skenario sebelumnya dari The Bishop's Wife) Nat Mauldin Allan Scott |
Berdasarkan | The Bishop's Wife oleh Robert Nathan |
Pemeran | |
Penata musik | Hans Zimmer |
Sinematografer | Miroslav Ondříček |
Penyunting | George Bowers Stephen A. Rotter |
Perusahaan produksi | |
Distributor | Buena Vista Pictures |
Tanggal rilis |
|
Durasi | 124 menit |
Negara | Amerika Serikat |
Bahasa | Inggris |
Pendapatan kotor | $48 juta[1] |
The Preacher's Wife adalah sebuah film komedi-drama Amerika Serikat tahun 1996 garapan Penny Marshall dan menampilkan Denzel Washington, Whitney Houston, dan Courtney B. Vance. Film tersebut adalah sebuah remake dari film tahun 1947 The Bishop's Wife,[2] yang berdasarkan pada novel bernama sama karya Robert Nathan.