Things to Come | |
---|---|
Sutradara | Mia Hansen-Løve |
Produser | Charles Gillibert |
Ditulis oleh | Mia Hansen-Løve |
Pemeran | Isabelle Huppert |
Sinematografer | Denis Lenoir |
Penyunting | Marion Monnier |
Perusahaan produksi |
|
Distributor | Les Films du Losange |
Tanggal rilis | |
Durasi | 102 menit[2] |
Negara |
|
Bahasa | Prancis |
Anggaran | $3.2 juta[3] |
Pendapatan kotor | $5.5 juta[4] |
Things to Come (bahasa Prancis: L'Avenir) adalah sebuah film drama Prancis-Jerman tahun 2016 yang ditulis dan disutradarai oleh Mia Hansen-Løve.[5][6] Film tersebut dibintangi oleh Isabelle Huppert sebagai profesor filsafat usia menengah Nathalie Chazeaux, yang kehidupannya melewati serangkaian perpisahan.