Tomiichi Murayama

Tomiichi Murayama
村山 富市
Perdana Menteri Jepang
Masa jabatan
30 Juni 1994 – 11 Januari 1996
Penguasa monarkiAkihito
Informasi pribadi
Lahir3 Maret 1924 (umur 100)
Ōita, Jepang
Partai politikSocial Democratic Party (Socialist Party until 1996)
Suami/istriYoshie Murayama
AlmamaterMeiji University
Tanda tangan
Sunting kotak info
Sunting kotak info • L • B
Bantuan penggunaan templat ini

Tomiichi Murayama (村山 富市, Murayama Tomiichi, lahir 3 Maret 1924) adalah seorang politikus dan Perdana Menteri Jepang yang ke-81, serta menduduki jabatan dari tanggal 30 Juni 1994 sampai 11 Januari 1996. Dia merupakan tokoh dan ketua Partai Demokratik Sosial yang terkenal karena pidato permintaan maafnya mengenai kekejaman tentara Jepang selama perang Dunia II pada peringatan ke-50 berakhirnya perang tersebut.

Didahului oleh:
Tsutomu Hata
Perdana Menteri Jepang
1994-1996
Diteruskan oleh:
Ryutaro Hashimoto



From Wikipedia, the free encyclopedia · View on Wikipedia

Developed by Nelliwinne