Trolls Band Together

Trolls Band Together adalah sebuah film animasi Amerika Serikat tahun 2023 yang disutradarai oleh Walt Dohrn dan David P. Smith. Film tersebut menampilkan Justin Timberlake, Anna Kendrick, Rachel Bloom, Sam Rockwell, dan Ozzy Osbourne. Film tersebut merupakan sekuel dari film Trolls (2016) dan Trolls World Tour (2020).[1]

  1. ^ "Sinopsis Film Animasi Trolls Band Together, Mulai Tayang Hari Ini, Cocok buat Hiburan Akhir Pekan". 

From Wikipedia, the free encyclopedia · View on Wikipedia

Developed by Nelliwinne