Vima Kadfises

Vima Kadfises
Penguasa Kushan
Berkuasa90–100 M
PendahuluVima Takto
PenerusKanishka

Vima Kadphises (bahasa Kushan: Οοημο Καδφισης, bahasa Tionghoa Han Timur: 阎膏珍 pelafalan jiam-kaw-trin) adalah penguasa Kushan dari tahun 90–100 Masehi. Menurut inskripsi Rabatak, ia adalah putra dari Vima Takto dan ayah dari Kanishka.

Ia adalah penguasa Kushan pertama yang memperkenalkan penggunaan koin emas.


From Wikipedia, the free encyclopedia · View on Wikipedia

Developed by Nelliwinne