Void (lagu)

"Void"
Singel oleh Melanie Martinez
dari album Portals
Dirilis29 Maret 2023 (2023-03-29)
GenrePop[1]
Durasi
  • 4:07 (versi album)
  • 3:32 (radio edit)
LabelAtlantic
PenciptaMelanie Adele Martinez
ProduserMelanie Adele Martinez
Kronologi singel Melanie Martinez
"Death"
(2023)
"Void"
(2023)
"Evil"
(2023)
Video musik
"Void" di YouTube

"Void" adalah lagu ditulis, diproduksi, dan ditampilkan oleh penyanyi dan penulis lagu Amerika Serikat Melanie Martinez. Merupakan single dari album studio ketiga, Portals.[2] Yang dirilis sebagai single pada 29 Maret 2023, melalui Atlantic Records[3] dan merupakan lagu yang menduduki puncak tertinggi di Billboard Hot 100, menduduki puncak pada nomor 61.[4] Video musik ini dirilis pada 13 Juni 2023.

  1. ^ Herold, Emma. "Melanie Martinez Is Reborn In Her New Concept Album "PORTALS"". The Cavalier Daily. Diakses tanggal 27 July 2024. 
  2. ^ Mier, Tomás (February 22, 2023). "Melanie Martinez Transforms Into a Pink Creature for New Album 'Portals'". Rolling Stone. Diarsipkan dari versi asli tanggal February 22, 2023. Diakses tanggal February 22, 2023. 
  3. ^ Fabris, Andres (March 29, 2023). "Melanie Martinez releases 'Void'". The Music Universe (dalam bahasa Inggris). Diakses tanggal April 15, 2023. 
  4. ^ Kesalahan pengutipan: Tag <ref> tidak sah; tidak ditemukan teks untuk ref bernama Hot 100

From Wikipedia, the free encyclopedia · View on Wikipedia

Developed by Nelliwinne