WhatsApp

WhatsApp
Tipelayanan daring, Pengirim pesan instan, aplikasi seluler dan proyek Edit nilai pada Wikidata
BerdasarkanXMPP Edit nilai pada Wikidata
Versi pertama1 Februari 2009; 15 tahun lalu (2009-02-01)
Versi stabil
Versi sebelumnya
Android: 2.24.23.12 (1r November 2024) Edit nilai pada Wikidata
GenrePerpesanan instan, VoIP
LisensiProprietary software dengan EULA
"Wilayah Eropa"[1]
"lainnya"[2]
Karakteristik teknis
Sistem operasiAndroid, iOS, KaiOS, macOS, Windows (Dua yang terakhir memerlukan verifikasi satu kali dari klien aplikasi seluler.)
PlatformiOS, Android dan Windows Edit nilai pada Wikidata
Ukuran183.7 MB (iOS)[3]
78.6 MB (Android)[4]
Formatunduhan digital Edit nilai pada Wikidata
Metode inputlayar sentuh Edit nilai pada Wikidata
Bahasa pemrogramanErlang (mul) Terjemahkan Edit nilai pada Wikidata
Format kode
Format berkas
Informasi pengembang
PembuatBrian Acton, Jan Koum
PengembangMeta Platforms, Will Cathcart (Kepala WhatsApp)[5][6]
PenerbitBursa Microsoft, App Store dan Google Play Edit nilai pada Wikidata
Informasi tambahan
Situs webwww.whatsapp.com
BlogBlog oficial Edit nilai pada Wikidata
Stack ExchangeEtiqueta Edit nilai pada Wikidata
Subredditwhatsapp Edit nilai pada Wikidata
Facebook: WhatsApp X: WhatsApp Instagram: whatsapp Telegram: whatsapp Youtube: UCAuerig2N-RZWJT8x75V9yw Modifica els identificadors a Wikidata
Sunting di Wikidata Sunting di Wikidata • Sunting kotak info • L • B
Info templat
Bantuan penggunaan templat ini
Melakukan obrolan daring di WhatsApp

WhatsApp (secara resmi WhatsApp Messenger) adalah sebuah layanan perpesanan instan (IM) dan voice-over-IP (VoIP) terpusat yang bersifat perangkat lunak gratis, lintas platform, yang dimiliki oleh konglomerat teknologi Amerika Serikat, Meta Platforms.[9] Layanan ini memungkinkan penggunanya untuk mengirimkan pesan teks, pesan suara, dan pesan video,[10] melakukan panggilan suara dan video, serta berbagi gambar, dokumen, lokasi pengguna, dan konten-konten lainnya.[11][12] Aplikasi klien WhatsApp berjalan pada perangkat seluler, dan dapat diakses dari komputer.[13] Layanan ini membutuhkan nomor telepon seluler untuk mendaftar.[14] Pada bulan Januari 2018, WhatsApp merilis aplikasi bisnis mandiri (standalone) yang disebut WhatsApp Business yang dapat berkomunikasi dengan klien WhatsApp standar.[15][16]

Layanan ini dibuat oleh WhatsApp Inc. dari Mountain View, California, yang diakuisisi oleh Facebook, Inc. pada bulan Februari 2014 dengan nilai sekitar US$19.3 miliar.[17][18] Layanan ini menjadi aplikasi perpesanan paling populer di dunia pada tahun 2015,[19][20] dan memiliki lebih dari 2 miliar pengguna di seluruh dunia pada bulan Februari 2020.[21] Pada tahun 2016, layanan ini telah menjadi alat komunikasi Internet utama di berbagai kawasan termasuk Amerika Latin, anak benua India, serta sebagian besar Eropa dan Afrika.[19]

  1. ^ "WhatsApp". whatsapp.com. 
  2. ^ "WhatsApp Business Terms of Service". whatsapp.com. 
  3. ^ "WhatsApp Messenger". App Store (dalam bahasa Inggris). Diarsipkan dari versi asli tanggal 30 April 2021. Diakses tanggal 27 Oktober 2023. 
  4. ^ "WhatsApp Messenger APKs". APKMirror. Diarsipkan dari versi asli tanggal 24 Februari 2021. Diakses tanggal 27 Oktober 2023. 
  5. ^ Horwitz, Jeff (12 Februari 2020). "As WhatsApp Tops 2 Billion Users, Its Boss Vows to Defend Encryption". Wall Street Journal. Diarsipkan dari versi asli tanggal 17 Maret 2020. Diakses tanggal 27 Oktober 2023. 
  6. ^ Cathcart, Will. "Why WhatsApp is pushing back on NSO Group hacking". The Washington Post. Diarsipkan dari versi asli tanggal 30 Oktober 2019. Diakses tanggal 27 Oktober 2023. 
  7. ^ O'Connell, Ainsley (21 Februari 2014). "Inside Erlang, The Rare Programming Language Behind WhatsApp's Success". fastcompany.com. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2 Februari 2018. Diakses tanggal 27 Oktober 2023. 
  8. ^ "WhatsApp Help Center - How to change WhatsApp's language". whatsapp.com (dalam bahasa Inggris). Diakses tanggal 27 Oktober 2023. 
  9. ^ Metz, Cade (5 April 2016). "Forget Apple vs. the FBI: WhatsApp Just Switched on Encryption for a Billion People". Wired. ISSN 1059-1028. Diarsipkan dari versi asli tanggal 9 April 2017. Diakses tanggal 26 Oktober 2023. 
  10. ^ "Features". whatsapp.com (dalam bahasa Inggris). Diarsipkan dari versi asli tanggal 28 Mei 2019. Diakses tanggal 26 Oktober 2023. 
  11. ^ Voice calling, 12 Maret 2015, diarsipkan dari versi asli tanggal 17 Maret 2015, diakses tanggal 26 Oktober 2023 
  12. ^ "WhatsApp Voice Calling". Forbes. 4 April 2015. Diarsipkan dari versi asli tanggal 19 Oktober 2017. Diakses tanggal 26 Oktober 2023. 
  13. ^ "WhatsApp Desktop Client for Windows & Mac Is Only Second Best". MakeUseOf (dalam bahasa Inggris). 20 Februari 2018. Diarsipkan dari versi asli tanggal 27 Februari 2019. Diakses tanggal 27 Oktober 2023. 
  14. ^ "WhatsApp FAQ – Using one WhatsApp account on multiple phones, or with multiple phone numbers". whatsapp.com. Diarsipkan dari versi asli tanggal 10 Mei 2018. Diakses tanggal 27 Oktober 2023. 
  15. ^ "There's a new version of WhatsApp". The Independent (dalam bahasa Inggris). 19 Januari 2018. Diarsipkan dari versi asli tanggal 5 Agustus 2019. Diakses tanggal 27 Oktober 2023. 
  16. ^ Armstrong, Paul. "How To Know If Your Business Should Use The New WhatsApp Business App". Forbes (dalam bahasa Inggris). Diarsipkan dari versi asli tanggal 8 April 2019. Diakses tanggal 27 Oktober 2023. 
  17. ^ Albergotti, Reed; MacMillan, Douglas; Rusli, Evelyn M. (20 Februari 2014). "Facebook to Pay $19 Billion for WhatsApp". The Wall Street Journal (dalam bahasa Inggris). hlm. A1, A6. ISSN 0099-9660. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2 Oktober 2019. Diakses tanggal 27 Oktober 2023. 
  18. ^ "Facebook to Acquire WhatsApp" (Siaran pers). 19 Februari 2014. Diarsipkan dari versi asli tanggal 20 Februari 2014. Diakses tanggal 27 Oktober 2023. 
  19. ^ a b Metz, Cade (5 April 2016). "Forget Apple vs. the FBI: WhatsApp Just Switched on Encryption for a Billion People". Wired. Diarsipkan dari versi asli tanggal 5 April 2016. 
  20. ^ Sun, Leo (11 September 2015). "Facebook Inc.'s WhatsApp Hits 900 Million Users: What Now?". The Motley Fool. Diarsipkan dari versi asli tanggal 14 Oktober 2015. Diakses tanggal 27 Oktober 2023. 
  21. ^ "WhatsApp Blog". whatsapp.com (dalam bahasa Inggris). Diarsipkan dari versi asli tanggal 14 Februari 2020. Diakses tanggal 27 Oktober 2023. 

From Wikipedia, the free encyclopedia · View on Wikipedia

Developed by Nelliwinne