Yitzhak Vaknin

Yitzhak Vaknin
Lahir12 Mei 1958 (umur 66)
Tempat lahirIsrael
Knesset14, 15, 16, 17, 18, 19, 20
Faksi yang diwakili di Knesset
1996–2019Shas
Jabatan menteri
2019–Menteri Layanan Keagamaan

Yitzhak Vaknin (bahasa Ibrani: יצחק וקנין‎, lahir 12 Mei 1958) adalah seorang politikus Israel. Ia menjabat sebagai anggota Knesset untuk Shas antara 1996 dan 2019, dan secara singkat sebagai Menteri Layanan Keagamaan pada 2019.


From Wikipedia, the free encyclopedia · View on Wikipedia

Developed by Nelliwinne