Zaha Hadid Architects

Zaha Hadid Architects
Perusahaan swasta
IndustriArsitektur, desain industri, urbanisme
Didirikan1980; 45 tahun lalu (1980)
Kantor pusatLondon, Britania Raya
Tokoh kunci
Zaha Hadid, Patrik Schumacher
Karyawan
427
Situs webwww.zaha-hadid.com

Zaha Hadid Architects adalah sebuah biro arsitek dan desain asal Britania Raya yang didirikan oleh Zaha Hadid, dengan kantor pusatnya berlokasi di Clerkenwell, London.[1]

  1. ^ "Zaha Hadid Architects". Zaha-hadid.com. Diarsipkan dari versi asli tanggal 9 July 2010. Diakses tanggal 18 October 2018. 

From Wikipedia, the free encyclopedia · View on Wikipedia

Developed by Nelliwinne