Zheng Siwei

Zheng Siwei
Zhang Siwei di Indonesia Terbuka tahun 2017
Informasi pribadi
KebangsaanTiongkok
Lahir26 Februari 1997 (umur 27)[1]
Wenzhou, Zhejiang, Tiongkok
Tinggi176 cm (5 ft 9 in)
PeganganKanan
Ganda campuran
Peringkat tertinggi35 (MD bersama Huang Kaixiang, 8 Juli 2016)
1 (XD bersama Chen Qingchen, 22 Desember 2016)
1 (XD bersama Huang Yaqiong, 9 Agustus 2018)[2]
Peringkat saat ini1 (XD bersama Huang Yaqiong, 30 Januari 2024[3])
Profil di BWF

Zheng Siwei (Hanzi: 郑思维; Pinyin: Zhèng Sīwéi, lahir 26 Februari 1997) adalah pemain bulu tangkis berkebangsaan Tiongkok yang bermain di sektor ganda. Pada tanggal 6 April 2017, Zheng meraih peringkat terbaik dalam kariernya di Peringkat BWF dengan berada di peringkat 1 ganda campuran, berpasangan dengan Chen Qingchen dan Huang Yaqiong.

  1. ^ "ZHENG Siwei Player Profile". bwf.tournamentsoftware.com. Diakses tanggal 9 April 2017. 
  2. ^ "Rankings: Axelsen, Zheng/Huang occupy rarefied heights". BWF. 12 April 2023. Diakses tanggal 3 Februari 2024. 
  3. ^ Rangkings, www.bwfbadminton.com, Diakses tanggal 30 Januari 2024

From Wikipedia, the free encyclopedia · View on Wikipedia

Developed by Nelliwinne